Posted by : Unknown Sunday 30 June 2013

Pranata - Buat pengguna android dan Ios mungkin udah nggak asing lagi dengan game “Subway Surfers”?? Terus terang, Subway Surfers merupakan game favorite saya, sangat mujarab untuk membunuh waktu luang, terkadang bisa bikin lupa waktu juga, hehe. Saat ini Subway Surfers telah hadir versi PC nya, jadi yang tidak menggunakan android/iOs, bisa mencoba keasyikan dari game ini.
Perbedaan game Subway Surfers HD For PC dengan versi mobile, salah satunya ialah di versi PC kita tidak bisa atau mungkin lebih tepatnya belum bisa share score / ngadu score dengan teman-teman facebook yang juga bermain Subway Surfers. Jadi tunggu saja versi yang baru, siapa tau sudah bisa adu score, hehe


 





Cara Main Subway Surfers PC Dengan Keyboard :

  1. Install Subway Surfers. Selesai, close Subway Surfers
  2. Jalankan dulu “SubSurfers Key-controll”
  3. Jalankan lagi Subway Surfers nya
Subway Surfers  Keyboard Controller :
  • Atas/up : Loncat
  • Bawah/down : Guling-guling :p
  • Kanan/right : Kanan
  • Kiri/left : Kiri
NOTE : Selesai main, jangan lupa untuk exit SubSurfers Key-controll yang ada di system tray, dan jika mau main lagi, jalankan lagi SubSurfers Key-controll nya.
Download - Installer 
Download - Key Controller 

Leave a Reply

Nama :
Website/Blog :
Twitter :
Facebook :
Komentar:

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Abdul Azis Pranata - EthniTology - Powered by Blogger - Designed by Abdul Azis Pranata - EthniTology Youth Development Team -

You've Warned,This Website Has been Protected by Anti Copying and Pirating. We're not responsible if your website/blog removed.

DMCA.com